Kamis, April 18, 2024

ad-mediumrectangle-300x250-7563848

Infoberitaku.com – Kebanyakan wanita tetap jalani kegiatan selama dalam hamil. Mereka tetap berangkat ke kantor dan juga melakukan pekerjaan secara rutin. Walau hal ini tidak sepenuhnya benar adanya, masalah keuagnan menjadi hal utama bagi keluarga. Jadi mau tidak mau, selama ibu hamil tetap perlu kerja. Untuk dapat menjaga kesehatan janin anda, di bawah ini kami berikan cara menjaga kesehatan ibu hamil wanita karir berikut.

Info Kesehatan Wanita

Hindari tangga

Bila kantor tempat anda kerja ada di lantai atas, sebaiknya selalu menggunakan lift. Menggunakan tangga dapat memberikan tekanan pada plasenta dan juga itu akan berbahay untuk bayi anda.

Cemilan sehat

Ngidam ketika anda hamil adalah sebuah hal yang biasa, asal jangan memakan makanan yang sembarangan. Cemilan sehat menjadi sebuah pilihan yang pas untuk ibu hamil.

Katakana tidak untuk kopi dan juga rokok

Kafein pada kopi dapat bahayakan bayi. Dari penelitian yang ada, asupan kafein dapat sebabkan keguguran pada bayi, terutama pada kehamilan trisemester pertama. Kafein adalah zat adiktif yang memiliki perangsang yang bahayakan janin bayi. Dan juga samanya dengan rokok, dapat membahayakan janin anda.

Posisi tubuh ketika duduk

Duduk gunakan kursi tegak. Anda bisa gunakan bantal untuk dapat redakan sakit punggung. Bila anda rasa tidak enak dan juga merasa mual, segera ambil nafas dalam dalam atau bisa langsung makan.

Jangan lewatkan istirahat

Rehat untuk ibu hamil adalah hal terpenting dan juga menjadi sebuaj keharusan. Duduk terlalu lama bisa saja perlambat peredaran darah anda. Pastikan selalu ambil waktu rehat ketika bekerja.